The Implementation of Value Education and Religious Spiritual Character at SD Muhammadiyah Plus Salatiga

Muhamad Erfan Efendi, Mukh Nursikin

Abstract


Abstract: Implementation of Value Education and Religious Spiritual Character at SD Muhammadiyah Plus Salatiga

The purpose of this research is to find out the approach and strategy of values education and spiritual character at SD Muhammadiyah Plus Salatiga. The preparation of this article was carried out using qualitative research methods, namely by collecting data or materials related to the themes and problems of the discussion taken from field sources. The results show that the education of religious spiritual values and characters at SD Muhammadiyah Plus Salatiga leads to the concept of education of human character values about Allah Swt, religious character values towards oneself, social religious character values, and religious character values towards the environment. The approach to religious values and character education uses various approaches, namely: doctrinal approach, authoritative approach, action approach, appreciation approach, and effective approach. The strategy is carried out in instilling value education and religious spiritual character in several ways, namely: First, religious spiritual character that is vertical. Second, the social religious character that is realized is horizontal (fellow humans). Third, religious spiritual character in the environment.

Abstrak: Penerapan Pendidikan Nilai dan Karakter Spiritual Religius di SD Muhammadiyah Plus Salatiga

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pendekatan dan strategi pendidikan nilai dan karakter spiritual di SD Muhammadiyah Plus Salatiga. Penyusunan artikel ini dilakukan dengan menggunakan metode penelitian kualitatif, yaitu dengan mengumpulkan data atau bahan-bahan yang berkaitan dengan tema dan permasalahan pembahasan yang diambil dari sumber lapangan.. Hasil penelitian menunjukkan bahwa endidikan nilai dan karakter spiritual religius di SD Muhammadiyah Plus Salatiga mengarah pada konsep pendidikan nilai-nilai karakter manusia dalam hubungannya dengan Allah Swt, nilai-nilai karakter religius terhadap diri sendiri, nilai-nilai karakter religius sosial, nilai-nilai karakter religius terhadap lingkungan. Pendekatan pada pendidikan nilai dan karakter religius menggunakan berbagai pendekatan yaitu: pendekatan doktriner, pendekatan otoritatif, pendekatan action, pendekatan penghayatan, dan pendekatan efektif. Strategi yang dilakukan dalam penanamkan pendidikan nilai dan karakter spiritual religius dengan beberapa cara yaitu: Pertama, karakter spritual religius yang bersifat vertikal. Kedua, karakter religius sosial yang diwujudkan bersifat horizontal (sesama manusia). Ketiga, karakter spiritual religius pada lingkungan

Keywords


Value Education; Religious Spiritual; Character

Full Text:

XML

References


Anggito, A. Setiawan, J. (2018). Metodologi Penelitian Kualitatif. Sukabumi: CV. Jejak.

Asmani, J.H. (2011). Buku Panduan Internalisasi Pendidikan Karakter di Sekolah. Yogyakarta: DIVA Press.

Bertens, K. (2007). Etika. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Cahyono, H. (2016). Pendidikan Karakter: Strategi Pendidikan Nilai dalam Membentuk Karakter Religius. Jurnal RI’AYAH, 1(2), 230-240.

Darminto, S.J. (2006). Praksis Pendidikan Nilai. Yogyakarta: Kanisius.

Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, (1995). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Dewi, R. S, Dkk. (2021). Strategi Pendidikan Nilai Sebagai Pembentuk Kepribadian Siswa di Sekolah. Jurnal Bidang Pendidikan Dasar. 5(1), 9-17.

Hasanah, H. (2016). Teknik-teknik Observasi (sebuah alternatif Metode Pengumpulan Data Kualitatif Ilmu-ilmu Sosial). Jurnal at-Taqaddum, 8(1), 26.

Heri, H. (2016). Pendidikan Karakter: Strategi Pendidikan Nilai dalam Membentuk Karakter Religius. RI’AYAH. 1(2),230-240

Jatmiko, dkk. (2019). Nilai-nilai Moral dalam Novel Anak Rantau Karya Ahmad Fuadi. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK). 7(5),1-9.

Lickona, T. (2013). Pendidikan Karakter: Panduan Lengkap Mendidik Siswa Menjadi Pintar dan Baik. Bandung: Nusa Media.

Maragustam, (2014). Filsafat Pendidikan Islam; Menuju Pembentukan Karakter Menghadapi Arus Global. Yogyakarta: Kurnia Kalam Semesta.

Muhaimin, dkk. (1996). Strategi Belajar Mengajar: Penerapannya dalam Pembelajaran Pendidikan Agama. Surabaya: Citra Media.

Musrifah. (2016). Pendidikan Karakter dalam Perspektif Islam. Jurnal Edukasi Islamika. 1(1), 119-133.

Patmawati, S. (2013). SKRIPSI: Integrasi Nilai-nilai Pendidikan Karakter dalam Mata Pelajaran Tata Hidang Siswa SMK Negeri 4 Yogyakarta. Yogyakarta: UNY.

Prayitno, 1994. Budi Pekerti dan Pendidikan, Kertas Kerja Seminar Pendidikan Budi Pekerti, Anjuran Pusat Kurikulum dan Sarana Pendidikan. Jakarta: Balitbang Dikbud.

Sahlan, A. (2017). Mewujudkan Budaya Religius di Sekolah; Upaya Mengembangkan PAI dari Teori ke Aksi. Malang: UIN-Maliki Press.

Sutama. (2019). Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif, PTK, Mix Method, R&D. Sukoharjo: CV. Jasmine.

Syahid, N. (2020). Pendidikan Nilai Dalam Perspektif Filsafat Pendidikan Islam. Qudwatuna: Jurnal Pendidikan Islam. 3(2), 89-100.

Syarif, U.A. (2012). Pendidikan Karakter Berbasis Al-Qur’an. Jakarta: Raja Grafindo Press. Dalam Riza, M. (2016). Pendidikan Karakter dalam Perspektif Islam. Jurnal As-Salam. 1(1),73-82.

Tafsir, A. (1992). Ilmu Pendidikan dala Perspektif Islam. Bandung: Rosdakarya.

Thoha, C, (1996). Kapita Selekta Pendidikan Islam. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Utomo, P. (2022). The Effect of Personal Guidance on the Formation of Child Spiritual Intelligence. Al Musyrif: Jurnal Bimbingan dan Konseling Islam, 5(2), 86-94. https://doi.org/10.38073/almusyrif.v5i2.886

Utomo, P., & Pahlevi, R. (2022). Peran Teman Sebaya sebagai Moderator Pembentukan Karakter Anak: Systematic Literature Review. INSPIRATIF: Journal of Educational Psychology, 1(1), 1-8. http://jurnal.yoii.ac.id/index.php/inspiratif/article/view/35

Wahyudi, A dan Fauzi, A. (2018). Implementasi Konsep Religiositas dengan Perilaku Sosial Santri di Desa Pengarungan Kecamatan Pangurungan Kabupaten Cirebon. Jurnal. Edueksos. (7),119.

Wahyudi, A dan Fauzi, A. (2018). Implementasi Konsep Religiositas dengan Perilaku Sosial Santri di Desa Pengarungan Kecamatan Pangurungan Kabupaten Cirebon. Jurnal. Edueksos (7), 119.

Yasin, M. (2019). Sosiologi Pendidikan sebagai Basis Manajemen Penguatan Karakter Siswa. Al-Rabwah. 13(02).

Zubaedi, Z., Utomo, P., & Heriadi, M. (2021). Efektivitas Penggunaan Media Sosial Sebagai Bimbingan Pribadi-Sosial dan Pengaruhnya Terhadap Penanaman Nilai-Nilai Keagamaan pada Masyarakat. Manhaj: Jurnal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, 10(2), 129-146. http://dx.doi.org/10.29300/mjppm.v10i2.5517

Zubaedi, Z., Utomo, P., Zubaidah, Z., Kholidin, F. I., & Rahmawati, N. R. (2020). Nilai Kerja dalam Teks Mawlid Syarf Al-Anam dan Implikasinya Terhadap Bimbingan Pribadi-Sosial Melalui Kesenian Islam Syarofal Anam: Kajian Hermeneutika Gadamerian. At-Ta'lim: Media Informasi Pendidikan Islam, 19(2), 428-444. http://dx.doi:10.29300/atmipi.v19.i2.4002




DOI: http://dx.doi.org/10.29300/attalim.v22i2.2545

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 At-Ta'lim : Media Informasi Pendidikan Islam

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 At-Ta'lim : Media Informasi Pendidikan Islam is Indexed by:

 
        

 
Address: Jl. Raden Fatah, Pagar Dewa Kota Bengkulu 38211, Bengkulu, Sumatra Indonesia
 
Email: talim@mail.uinfasbengkulu.ac.id