Strategi Pelatih Renang Dalam Meningkatkan Kepercayaan Diri Anak Usia Dini Di TK Tunas Harapan Kota Bengkulu

Ardhea Rizka Mumtadzah

Abstract


Tujuan penelitian ini untuk mencaritahu strategi pelatih renang dalam meningkatkan kepercayaan diri anak. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan menggunakan metode pengumpulan data observasi, wawancara dandokumentasi. Teknik analisis data meliputi reduksi data, penyajian data, dan penarikkan kesimpulan, triangulasi data, ketersediaan referensi, dan konsutasi pembimbing. Strategi pelatihan renang untuk anak usia dini memerlukan pendekatan yang berbeda dan lebih sensitif daripada pelatihan untuk atlet dewasa. Strategi pelatih renang dalam meningkatkan kepercayaan diri anak usia dini di TK Tunas Harapan terbuktimembuahkan hasil dengan meningkatnya kepercayaan diri anak. Yang dimana dari strategi pelatih renang terhadap anak yang sudah terbiasa renang ditarik kesimpulan hingga menjadi suatu strategi yang peneliti pakai dengan dibantu oleh pelatih renang yang peneliti siapkan. Adapun strategi pelatih renang meliputi: adanya komunikasi antar pelatih dan murid, pendekatan mendalam antar pelatih dan murid, pemberian pujian, pemberian contoh atau metode yang nyaman, memberikan pembebasan mengeksplor, melakukan evaluasi atas pencapaian. Strategi ini diterapkan kepada anak-anak yang belum percaya diri.

Keywords


strategi pelatih renang, renang, kepercayaan diri, anak usia dini

Full Text:

PDF

References


Alimni, A., Amin, A., & Lestari, M. (2021). Intensitas Media Sosial Dan Pengaruhnya Terhadap Hasil Belajar Agama Islam Siswa Sekolah Menegah Pertama Kota Bengkulu. EL-TA'DIB (Journal of Islamic Education), 1(2).

https://doi.org/10.36085/eltadib.v1i2.2037

Jariono, G., Subekti, N., Sistiasih, V. S., Fatoni, M., Sudarmanto, E., Indarto, P., ... & Marganingrum, T. (2022). Pkm Pendampingan Dan Pelatihan Olahraga Renang Untuk Anak Usia Dini. Indonesian Collaboration Journal of Community Services, 2(1), 12-19

https://doi.org/10.33369/dr.v20i1.21963

Marhayati, N., Chandra, P., & Fransisca, M. (2020). Pendekatan Kognitif Sosial pada Pembelajaran Pendidikan Agama Islam. DAYAH: Journal of Islamic Education, 3(2)

http://dx.doi.org/10.22373/jie.v3i2.7121

Sin, T. H. (2019). Efektifitas metode belajar renang dengan bantuan teman untuk meningkatkan kepercayaan diri atlit. Jurnal Aplikasi IPTEK Indonesia, 3(3), 168-170

http://dx.doi.org/10.24036/4.33355

Buku:

Ahmad Susanto. Perkembangan Anak Usia Dini: pengantar dalam berbagai aspeknya. ( Indonesia: Kencana, 2011)

Fahreza okta setyawan,dkk. BUKU AJAR RENANG. ( (n.p.): Media Nusa Creative (MNC Publishing), 2022)

Novan Ardi Wiyani. Psikologi Perkembangan Anak Usia Dini. Panduan bagi orang tua dan pendidik paud dalam memahami serta mendidik anak usia dini (Yogyakarta : Gava Media, 2014)

Sandra Arhesa. Buku Jago Renang. ( Ukraina: cemerlang, 2020)

Sugiono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D, (Bandung : Alfabeta), 2016




DOI: http://dx.doi.org/10.29300/tufula.v1i1.5727

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Indexed by :

_______________________________________________

UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu

Jl. Raden Fatah, Pagar Dewa Kota Bengkulu 38211
Bengkulu, Sumatra Indonesia

Tel / fax : (0736) 51276 / 0736) 51171, 51172

Email : tufula@mail.uinfasbengkulu.ac.id

https:/ejournal.uinfasbengkulu.ac.id/index.php/tufula/

AT-TUFULA: Islamic Education Early Childhood Journal © 2025 by UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu is licensed under Creative Commons Attribution 4.0 International