Penerapan Teori Konstruktivisme pada Pembelajaran Matematika Kelas XI di SMA PGRI 1 Jombang

Ziko Reynaldi Zet Admawan, Nur Laili Rohmanihafidha, Jauhara Dian Nurul Iffah

Abstract


Konstruktivisme adalah teori belajar yang mengedepankan kegiatan mencipta serta membangun dari sesuatu yang
telah dipelajari melalui pengalaman, interaksi sosial, dan tingkat pemahaman. Penelitian ini menggunakan
pendekatan deskriptif kualitatif. Deskriptif kualitatif merupakan sebuah metode penelitian yang memanfaatkan data
kualitatif dan dijabarkan secara deskriptif. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pembelajaran matematika
kelas XI di SMA PGRI 1 Jombang dengan menggunakan teori belajar konstruktivisme. Subjek penelitian ini adalah
guru matematika kelas XI SMA PGRI 1 Jombang. Instrumen yang digunakan penelitian ini adalah lembar observasi,
dokumentasi dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tahap pembelajaran konstruktivisme dengan
dimunculkannya dari tahap apersepsi/pengetahuan awal, tahap eksplorasi, tahap diskusi dan penjelasan konsep,
dan yang terakhir tahap pengembangan dan aplikasi konsep.


Keywords


konstruktivisme, tahap pembelajaran

Full Text:

PDF

References


Indonesia, Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Lembaran Negara RI Tahun2003 Nomor 20, Tambahan Lembaran RI Nomor 4301. Sekretariat Negara. Jakarta.

Rijali, A. (2019). Analisis Data Kualitatif. Alhadharah: Jurnal Ilmu Dakwah, 17 (33), 81. https://doi.org/10.18592/alhadharah.v17i33.2374

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta. CV

Hamalik, O. Kurikulum dan Pembelajaran. 2005. Jakarta: Bumi Aksara

Mulyana, H. E. 2013. Pengembangan dan Implementasi Kurikulum 2013. Jakarta: Katapena

Carnegie, D & Associates. 2011. How to Win friends & Influence People in the Digital Age. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama

Lefancois dalam Emetembun. 1986. Teori-Teori Belajar. Jakarta: Erlangga

Ngalimun, 2012. Strategi dan Model Pembelajaran. Banjarmasin: Aswaja Pressindo.

Usman. 2005. Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Abdul, M. 2013. Strategi Pembelajaran. Bandung:PT Remaja Rosdakarya

Atmaka, D. 2004. Tips Menjadi Guru Kreatif. Bandung. Yrama Widya

Departemen Pendidikan Nasional. (2003). Undang – Undang Republik Indonesia No. 20 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional Republik Indonesia.

Djamarah, S. B. 2002. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta : Rineka Cipta

Enggen, D. K. 2012. Strategi dan Model Pembelajaran, Jakarta : Indeks.




DOI: http://dx.doi.org/10.29300/equation.v3i1.2902

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Jurnal Equation: Teori dan Penelitian Pendidikan Matematika

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Indexing and Abstracting by :

Creative Commons License
Jurnal Equation: Teori dan Penelitian Pendidikan Matematika is published by Prodi Tadris Matematika UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu. This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

ndexing by:

 

Address:

Jl.Raden Fatah Pagar Dewa Kota Bengkulu

Phone: (+62)822-8168-8976

Website: https://ftt.uinfasbengkulu.ac.id/

Email :equation@mail.uinfasbengkulu.ac.id