PENANAMAN KARAKTER ENTREPRENEUR PADA ANAK USIA DINI DALAM MENGHADAPI REVOLUSI INDUSTRI 4.0 DI MADURA

Ria Astuti

Abstract


Negara Indonesia sedang menghadapi Revolusi Industri 4.0, dimana pada masa ini hampir seluruh aspek kehidupan menggunakan teknologi digital. Menurut hasil penelitian dari McKinsey pada 2016 diketahui bahwa dampak dari digital tecnology menuju revolusi industri 4.0 dalam lima tahun ke depan akan ada 52,6 juta jenis pekerjaan yang mengalami pergeseran atau hilang, sehingga setiap orang harus mempersiapkan karakter, mental dan skill agar bisa bersaing pada era ini. Salah satu karakter yang sangat penting untuk diterapkan sejak dini adalah karakter entrepreneur. Penelitian ini berjenis kualitatif dengan pendekatan deskriptif yang dilakukan di Madura. Subjek penelitian ini ditentukan dengan purposive sampling yang terdiri dari orang tua dari berbagai latar pendidikan dan pekerjaan, serta pendidik di lembaga PAUD. Sumber data penelitian didapatkan melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penanaman karakter entrepreneur sangat penting ditanamkan pada anak usia dini dalam menghadapi revolusi industri 4.0. Beberapa karakter entrepreneur yang mudah diterapkan pada anak usia dini adalah karakter kepemimpinan, kejujuran, dermawan, disiplin, tanggung jawab, kemandirian, berani, percaya diri, terampil, serta kreatif dan inovatif. Ada beberapa metode dalam menanamkan karakter entrepreneur pada anak usia dini, yakni: pembiasaan, keteladanan, bercerita, bermain, menonton film, dan tanya jawab.

Keywords


Karakter Entrepreneur, Anak Usia Dini, Industri 4.0

Full Text:

PDF

References


Ghufron, G. (2018). Revolusi Industri

0: Tantangan, Peluang, dan

Solusi bagi Dunia Pendidikan.

Seminar Nasional dan Diskusi

Panel Multidisiplin Hasil

Penelitian dan Pengabdian

Kepada Masyarakat 2018, 1.

Hasanah, U. (2019). Upaya

Menumbuhkan Jiwa

Entrepreneurship melalui

Kegiatan Market Day bagi Anak

Usia Dini. DEDIKASI: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 9–

Muhammad, Y. (2018). Era Industri 4.0:

Tantangan dan Peluang

Perkembangan Pendidikan

Kejuruan Indonesia.

Nurseto, T. (2010). Pendidikan Berbasis

Entrepreneur. Jurnal Pendidikan

Akuntansi Indonesia, 8(2).

Prasetyo, H., & Sutopo, W. (2018).

Industri 4.0: Telaah Klasifikasi

Aspek dan Arah Perkembangan

Riset. J@ti Undip : Jurnal Teknik

Industri, 13(1), 17.

https://doi.org/10.14710/jati.13.1.

-26

Putrawangsa, S., & Hasanah, U. (2018).

Integrasi Teknologi Digital dalam

Pembelajaran di Era Industri 4.0.

Jurnal Tatsqif, 16(1), 42–54.

Suwardana, H. (2018). Revolusi Industri

0 Berbasis Revolusi Mental.

JATI UNIK: Jurnal Ilmiah Teknik

dan Manajemen Industri, 1(2),

–110.

Wulandari, R. T., & Malang, P. P. U. N.

(t.t.). Pembelajaran Seni Berbasis

Entrepreneurship sebagai Upaya

Pengembangan Karakter Anak

Usia Dini.




DOI: http://dx.doi.org/10.29300/ja.v4i2.4358

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Ria Astuti

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Indexed by :

_______________________________________________

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Disclaimer: Al Fitrah: Journal Of Early Childhood Islamic Education articles published by Faculty of Tarbiyah n Tadris UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu have been previewed and authenticated by the Authors before publication. The Journal, Editor and the editorial board are not entitled or liable to either justify or responsible for inaccurate and misleading data if any. It is the sole responsibility of the Author concerned. Read our Plagiarism Policy and use of this site signifies your agreement to the Terms of Use.

_______________________________________________

UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu

Jl. Raden Fatah, Pagar Dewa Kota Bengkulu 38211
Bengkulu, Sumatra Indonesia

Tel / fax : (0736) 51276 / 0736) 51171, 51172

Email : piaud@mail.uinfasbengkulu.ac.id

https:/ejournal.uinfasbengkulu.ac.id/index.php/alfitrah

situs togel terpercaya

https://branding-udma.com/

ligaubo

https://amdbet.matahari.com/

situs toto

toto slot

bos 303

topup murah

macau303

Lunasin Utang Modal Maxwin di Mpo8821


bandar togel

situs toto

situs togel togel online

slot

situs toto

slot gacor

slot gacor

slot gacor

slot gacor

slot gacor

slot gacor

slot gacor

slot gacor

slot gacor

slot gacor

slot gacor

slot gacor

slot gacor

slot gacor

slot gacor

slot gacor

slot gacor

slot gacor

slot gacor

togel online