HUKUM KELUARGA ISLAM DALAM MENSIKAPI REVOLUSI INDUSTRI 4.0

Nattasya Meliannadya, Mukarramah Mukarramah

Abstract


Abstract: Family is the forerunner of the most basic character formation. The attitude of educating children in a family is very influential on the next life. Therefore, families must be ready and able to face the challenges of the times. The industrial revolution 4.0 has a great influence on families. Challenges and temptations that easily infiltrate family life through technology, communication, and information. As well as the torrent of materialism brought major changes in patterns of life and attitudes of daily behavior. Therefore, it is necessary to conduct research in order to answer the challenges that occur in the family environment. This paper is the result of qualitative research from various data sources (works): books, journals, and articles that discuss families in facing the era of the industrial revolution 4.0. From this research, it produces impacts and various kinds of offers that can be used in responding to the industrial revolution 4.0, especially in the family sector. The impacts that occur due to the industrial revolution 4.0 in the field of family law include: concentration of family members focused on seeking pleasure, lack of parental attention, tendency to use gadgets excessively, breaking up of the whole family system, materialistic life. To respond to this impact, there are several offers that are considered capable of responding to the era of the industrial revolution 4.0 including: fostering mutual understanding, actualizing roles, presenting awards, positive and effective communication, instilling a positive discipline attitude and building a quality generation. Keywords: Family, Industrial Revolution 4.0, Family Resilience. Abstrak: Keluarga merupakan cikal bakal pembentukan karakter yang paling mendasar. Sikap mendidik anak dalam sebuah keluarga sangat berpengaruh pada kehidupan selanjutnya. Oleh karena itu, keluarga harus siap dan mampu menghadapi tantangan zaman. Revolusi industri 4.0 memiliki pengaruh yang besar bagi keluarga. Tantangan dan godaan yang dengan mudahnya menyusup ke dalam kehidupan keluarga melalui teknologi, komunikasi, dan informasi. Serta derasnya materialisme membawa perubahan besar dalam pola hidup dan sikap perilaku sehari-hari. Oleh karena itu, perlu dilakukan penelitian guna menjawab tantangan yang terjadi di lingkungan keluarga. Tulisan ini merupakan hasil penelitian kualitatif dari berbagai sumber data (karya): buku, jurnal, dan artikel yang membahas tentang keluarga dalam menghadapi era revolusi industri 4.0. Dari penelitian ini menghasilkan dampak dan berbagai macam penawaran yang dapat digunakan dalam menyikapi revolusi industri 4.0 khususnya di sektor keluarga. Dampak yang terjadi akibat revolusi industri 4.0 di bidang hukum keluarga antara lain: konsentrasi anggota keluarga yang terfokus pada mencari kesenangan, kurangnya perhatian orang tua, kecenderungan untuk menggunakan gadget secara berlebihan, putusnya seluruh sistem keluarga, kehidupan materialistis. Untuk merespon dampak tersebut, ada beberapa tawaran yang dinilai mampu menjawab era revolusi industri 4.0 antara lain: menumbuhkan saling pengertian, mengaktualisasikan peran, memberikan penghargaan, komunikasi yang positif dan efektif, menanamkan sikap disiplin positif dan membangun kualitas. generasi. Kata kunci: Keluarga, Revolusi Industri 4.0, Ketahanan Keluarga

Keywords


Family, Industrial Revolution 4.0, Family Resilience.

Full Text:

PDF

References


Daftar Pustaka

Ditjen Bimas Islam Kemenag RI, Fondasi Keluarga

Sakinah (Bacaan Mandiri Calon Pengantin). Jakarta:

Subdit Bina Keluarga Sakinah, 2017.

Fonna, Nurdianita. Pengembangan Revolusi Industri 4.0 dalam Berbagai Bidang. Jakarta: Guepedia,

Hamka. Di Bawah Lindungan Ka’bah. Jakarta:

Bulan Bintang, 2009.

Hamka. Kesepaduan Iman dan Amal Saleh. Jakarta: Gema Insani, 2016.

Hanna Djumhana Bastama. Integritas Psikologi

dengan Islam. Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2010.

Imam Mustofa. Keluarga Sakinah. Jakarta: AlMawarid, 2008.

Kementerian Agama Republik Indonesia. Al-Quran

Hafalan dan Terjemahnya. Jakarta: Almahira, 2017.

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak. Pembangunan Ketahanan Keluarga

Jakarta: CV. Lintas Khatulistiwa, 2016.

Mardani. Hukum Keluarga Islam di Indonesia. Jakarta: Prenamedia Group, 2016.

Mufidah Ch. Psikologi Keluarga Islam Berwawasan

Gender. Malang: UIN Maliki Press, 2014.

Muhammad Abu Zahrah. Tanzib al-Islam li alMujtama’ (Membangun Masyarakat Islam). Jakarta:

Pustaka Firdaus, 1994.

Yusuf Qardawi. Titik Lemah Umat Islam. Jakarta:

Penebar Salam, 2001.

Zaeni Asyhadie, dkk. Hukum Keluarga menurut

Hukum Positif di Indonesia. Depok: Rajawali Press.

Ansari, “Implementasi Nilai-Nilai Pendidikan Multikultural Sebagai Konsep Pembangunan Karakter

dalam Keluarga di Era Revolusi Industri 4.0”, Jurnal:

Ar-Risalah, Vol. XVIII No. 2 (2020).

Asman, “Parental Rights and Obligations to Children in the of Industrial Revolution 4.0 (Isamic Family

Law Perspective)”, Samarah: Jurnal Hukum Keluarga

dan Hukum Islam, Vol.4 No.1 (Januari-Juni 2020).

Nurlina, “Formulasi Keluarga Era Revolusi Industri 4.0 Perspektif Hukum Islam”, Jurnal: Al-Himayah,

Vol. 3 No.2 (Oktober, 2019).

Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 1994

nattasya meliannadya, mukarramah: Hukum Keluarga Islam Dalam Mensikapi Revolusi Industri 4.0 65

Undang-Undang Nomor 52 Tahun 2009 Tentang

Perkembangan Kependudukan dan Pembangunan

Keluarga.

FajarNews, Sabtu 22 Juni 2019 , “Ketahanan Keluarga di Era Revolusi Industri 4.0”, h. 1.

Leski Rizkinaswara, “Revolusi Industri 4.0”, Artikel, Direktorat Jendral Aplikasi Informatika, dipublikasikan: 28 Januari 2020.

Marcel Susanto, “Apa itu Revolusi Industri 4.0”,

Artikel, Zenius, dipublikasikan: 18 Januari 2019.

Ruang Guru, 22 Desember 2017 ”Mengenal Tiga




DOI: http://dx.doi.org/10.29300/qys.v7i1.2960

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Qiyas : Jurnal Hukum Islam dan Peradilan
qiyas@mail.uinfasbengkulu.ac.id

Universitas Islam Negeri Fatmawati Sukarno Bengkulu
Jl. Raden Fatah Kec. Selebar Kel. Pagar Dewa Kota Bengkulu
(0853-8130-5810)

Indexing by :

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.