Panas Dingin Kehidupan Keberagaman Kawasan Asia Selatan (Dari Masa Dinasti Mughal Hingga Kontemporer)

Fikri Surya Pratama, Jupri Jupri

Abstract


The South Asian region itself is an area that has a history of people who aren’t free from conflict. This happens because disorganized of the diversity of society consisting of various races and religions. Islam which had triumphed in this region from the 8th century to the 18th century AD was enough to color the cultural life of the people of South Asia. This article aims to explain how the history and development of Muslim societies in South Asian countries from the Mughal Dynasty to the contemporary. The method used in this research is the historical research method, with the steps: 1) Heuristics or collection of sources collected through library research by searching for books, previous research journals and popular news sites that update on the situation of Muslims in the South Asian region; 2) Source Criticism, namely the activity of selecting sources based on their strengths; 3) Interpretation or research analysis stage; 4) historiography or the last stage of this research in the form of historical scientific writings. The results of the study show that countries such as India and Sri Lanka have quite complicated racial issues in their religious communities. Bangladesh, Afghanistan and Pakistan, which are Muslim-majority countries, are confused with their internal and political problems with India. The Maldives is able to become a good Muslim model country in the South  Asian region, as well as good tolerance for Bhutan and Nepal which have Muslim minorities.

 

Kawasan Asia Selatan sendiri merupakan wilayah yang memiliki sejarah masyarakat yang tak lepas dari konflik. Hal ini terjadi dikarenakan tidak terorganisir keberagaman masyarakat yang terdiri dari berbagai macam ras dan agama. Islam yang sempat berjaya di kawasan ini sejak abad ke-8 hingga abad ke-18 M cukup mewarnai corak kebudayaan kehidupan masyarakat Asia Selatan. Artikel ini bertujuan untuk menjelaskan bagaimana sejarah dan perkembangan masyarakat muslim di negara-negara Asia Selatan dari masa Dinasti Mughal hingga kontemporer. Metode yang dipakai dalam penelitian ini adalah metode penelitian sejarah, dengan langkahnya: 1) Heuristik atau pengumpulan sumber yang dikumpulkan lewat studi pustaka dengan mencari buku-buku, jurnal penelitian terdahulu dan situs berita populer yang update mengenai situasi ummat Muslim di kawasan Asia Selatan; 2) Kritik Sumber yakni kegiatan menyeleksi sumber-sumber berdasarkan kekuatannya; 3) Interpretasi atau tahap analisis penelitian; 4) historiografi atau tahap terakhir penelitian ini berupa karya tulis ilmiah sejarah. Hasil penelitian menujukkan bahwasannya negara-negara seperti India dan Sri Lanka memiliki persoalan rasial yang cukup rumit dalam ummat beragamanya. Bangladesh, Afganistan dan Pakistan tang menjadi negara mayoritas muslim dipusingkan dengan persoalan internal negara dan politik mereka dengan India. Maladewa mampu menjadi negara percontohan muslim yang baik di kawasan Asia Selatan, serta toleransi yang bagus juga pada Bhutan dan Nepal yang memiliki kelompok minoritas muslim.

 


Keywords


Conflict, Muslim, South Asia.

Full Text:

PDF

References


Abdullah, MH Said. Membangun Masyarakat Multikultural. Jakarta: Taman Pustaka, 2006.

AG, Muhaimin. Damai Di Dunia Damai Untuk Semua Perspektif Berbagai Agama. Jakarta: Badan Litbang Agama dan Diklat Keagamaan Departemen Agama RI, 2004.

Ahmad Amin, Husayn. Seratus Tokoh Dalam Sejarah Islam. Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 1999.

Alif Febriyanto, Satrio. “Islam dan Rasialisme di Kashmir dalam Kacamata Sejarah”, JUSPI: Jurnal Sejarah Peradaban Islam Volume 4 Nomor 2 Januari 2021.

Auliahadi, Arki. “Sejarah Lahirnya Negara Bangladesh”, FUADUNA: Jurnal Kajian Kegamaan dan Kemasyarakatan Vol. 02 No. 01, Januari-Juni 2018.

Auliahadi, Arki. “Sejarah Perjuangan Sheikh Mujiburrahman dan Lahirnya Negara Pakistan”, Khazanah: Jurnal Sejarah dan Kebudayaan Islam Volume VIII Nomor 16 Juli-Desember 2018.

Ayuwanda Mukti, Demita & Anggun Puspitasari. “Dampak Konflik India- Pakistan di Wilayah Kashmir terhadap Stabilitas Keamanan Asia Selatan Pada tahun 2016-2019”, BALCONY: Budi Luhur Journal of Contemporary Diplomacy Vol. 4 No. 2 2020.

CNN Indonesia, “Alasan Keamanan, Sri Lanka Larang Burka dan Tutup Madrasah”, https://www.cnnindonesia.com/internasiona l/20210315091156-113-617436/alasan- keamanan-sri-lanka-larang-burkak-dan- tutup-madrasah, 15 Maret 2021.

Faidi, Ahmad. “Akulturasi Budaya Islam dan India: Tinjauan Historis terhadap Dialektika Kebudayaan Islam di India”, WARISAN: Journal of History and Cultural Heritage V olume 1 Issue 2 Agustus 2020.

Fisher, Simon. Manajeman Konflik Keterampilan Dan Strategi Untuk Bertindak. Jakarta: British Council, 2000.

Gottschalk, Louis. Mengerti Sejarah (Terjemahan Nugroho Notosusanto). Jakarta: UI Press, 1986.

Kartini, Indriana. “Demokrasi dan Fundamentalisme Agama: Hindu di India, Buddha di Sri Lanka, dan Islam di Turki”, Jurnal Penelitian Politik Vol. 9 No. 1 2012.

Kompas.com, “SAARC: Pembentukan, Tujuan dan Program Kerja”, https://www.kompas.com/skola/read/2020/1 2/13/144537969/saarc-pembentukan- tujuan-dan-program-kerja, 13 Desember 2020.

L. Eposito, John. Ensiklopedi Oxford, Dunia Islam Modern. Bandung: Mizan, 2002.

Merdeka.com, “Berjuang Ucapkan Syahadat, Muslim di Nepal Kini Berjaya”, https://www.merdeka.com/dunia/berjuang- ucapkan-syahadat-muslim-di-nepal-kini- berjaya-laporan-dari-nepal.html, 5 Mei 2015.

Nuriah Erwin, Tuti. Asia Selatan dalam Sejarah. Jakarta: Lembaga Penerbit Universitas Indonesia, 1990.

Nyoman End Triana Gayatri, Nyoman dkk. “Strategi Pemerintah Sri Lanka dalam Menangani Kelompok Liberation Tigers of Tamil Eelam (LTTE)”, Jurnal Hubungan Internasional Vol. 1 No. 1 2018.

PikiranRakyat.com, “Nepal Nyatakan Masjid Sebagai Simbol Toleransi Beragama di Negaranya", https://www.pikiran- rakyat.com/khazanah-islam/pr- 011102059/nepal-nyatakan-masjid-sebagai- simbol-toleransi-beragama-di-negaranya, 13 Desember 2020.

Rasyid, Sorayah. “Dunia Islam: Posisi dan Problematika Umat Islam di Asia Selatan, Mazhab dan Solusinya”, Jurnal Adabiyah Vol. X Nomor 2 2010.

Republika.id, “Sejarah Panjang Islam di Maladewa”, https://republika.co.id/berita/dunia- islam/islam- nusantara/17/08/30/ovhxwv313-sejarah- panjang-islam-di-maladewa, 30 Agustus 2017.

Republika.id, “Muslim Bhutan Tak Diiznkan Berdakwah”, https://republika.co.id/berita/dunia- islam/dunia/18/02/27/p4sgp4313-muslim- bhutan-tak-diizinkan-berdakwah, 27 Februari 2018.

Republika.id, “Sejarah Panjang Islam di Sri Lanka”, https://www.republika.co.id/berita/p6nhl431 3/sejarah-panjang-islam-di-sri-lanka, 4

Republika.id, “Maladewa, Formalisasi Syariat dan Islamisasi Lewat Budaya”, https://www.republika.co.id/berita/qbck8x32 0/maladewa-formalisasi-syariat-dan- islamisasi-lewat-budaya , 3 Januari 2020.

Republika.id, “Islam di Nepal, Minoritas yang Berjasa di Bawah Rezim Hindu”, https://republika.co.id/berita/qj53t9320/isla m-di-nepal-minoritas-yang-berjasa-di- bawah-rezim-hindu, 2 November 2020.

Serambinews.com, “Umat Islam di Sri Lanka”, https://aceh.tribunnews.com/2019/07/06/um at-islam-di-sri-lanka, 6 Juli 2019. Schulberg, Lucille dkk. India yang Bersejarah (Terjemahan oleh Tira Pustaka, dengan judul asli Historic India). Jakarta: Tira Pustaka, 1983.

Supardi. “Perkembangan dan Peninggalan

Dinasti Moghul di India 1525-1857”, ISTORIA: Jurnal Pendidikan dan Sejarah Vol. 7 No. 1 2008.

Tirto.id, “Sri Lanka yang Terus Koyak karena Konflik SARA”, https://tirto.id/sri-lanka- yang-terus-koyak-karena-konflik-sara-dm8n, 29 April 2019.

Tri Sintia Hd Putri, Tri. “Analisis Teori Fungsionalisme pada Integrasi Kawasan Asia Selatan (Studi Kasus Konflik India- Pakistan di Wilayah Kashmir)”, Jurnal Sentris KSMPMI Vol. 1 2019.

Zayn Qadafy, Mu’ammar. “Peradaban Islam di India-Pakistan”, Al Murabbi Vol.1 No. 2 Januari-Juni 2015. April 2018.




DOI: http://dx.doi.org/10.29300/ttjksi.v8i1.3868

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Tsaqofah dan Tarikh: Jurnal Kebudayaan dan Sejarah Islam

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Index By: