Perjalanan Isra Mikraj Nabi Muhammad dalam Pandangan Orientalis dan Sirah Nabawiyah Ibnu Hisyam
Abstract
This article was directed to compare the results of the study on the Isra Miraj event of Prophet Muhammad. This was based on the orientalist view from Germany, Annemarie Schimmels book entitled Muhammad is His Messenger: The Veneration of the Prophet in Islamic Piety, and Sirah Nabawiyah Ibnu Hisyam book by Muhammad Abdul Malik bin Hisham. By using the descriptive-narrative method and comparative study, this article proved that the two books shad many similarities in explaining the series of Prophet Muhammad’s journey to the sky from beginning to end. However, it had differences in the source of writing, the material presented, and the focus of the discussion. In general, the first book excelled in terms of material and discussion, which was more varied because the sources used were very diverse. This was in contrast to the second book, which lacked sources, but the explanation was more systematic and directed. On the other hand, the orientalist’s book was able to provide a broad assessment and description of the Isra Miraj with critical reasoning as an academic. Meanwhile, the book written by Ibnu Hisham only focused on explanations about the science of monotheism that Muslims must believe, without inviting readers to think further in relation to contemporary phenomena.
Artikel ini diarahkan untuk membandingkan hasil penelitian mengenai peristiwa Isra Mikraj Nabi Muhammad, menurut pandangan dari seorang orientalis asal Jerman, Annemarie Schimmel, dalam bukunya berjudul And Muhammad is His Messenger: The Veneration of the Prophet in Islamic Piety, dengan buku Sirah Nabawiyah Ibnu Hisyam, karya dari Muhammad Abdul Malik bin Hisyam. Dengan metode deskriptif-naratif dan jenis penelitian studi komparatif, artikel ini membuktikan bahwa kedua buku tersebut memiliki banyak persamaan dalam menjelaskan rangkaian perjalanan Nabi Muhammad ke langit dari awal sampai akhir, hanya saja memiliki perbedaan pada sumber penulisan, materi yang disampaikan, dan fokus pembahasannya. Secara umum, buku pertama unggul dari segi materi dan pembahasannya yang lebih bervariasi, karena sumber yang digunakan sangat beragam, bertolak belakang dengan buku kedua yang minim sumber, namun penjelasannya lebih sistematis dan terarah. Di sisi lain, buku karya Orientalis tersebut, mampu memberi penilaian dan gambaran yang luas tentang peristiwa Isra Mikraj dengan nalar kritis sebagai seorang akademisi, sedangkan buku yang ditulis Ibnu Hisyam hanya berkutat pada penjelasan seputar ilmu tauhid yang wajib diyakini oleh umat Islam, tanpa mengajak pembaca untuk berpikir lebih jauh kaitannya dengan fenomena masa kini.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Al-Muafiri, Abu Muhammad Abdul Malikbin Hisyam. Sirah Nabawiyah IbnuHisyam. Terjemahan oleh FadhliBahri. Jakarta: Darul Falah, 2000.
Kusumastuti, Adhi, dan Ahmad Mustamil Khoiron. Metode Penelitian
Kualitatif. Semarang: LembagaPendidikan Sukarno Pressindo, 2019.
M., M. Dahlan. “Nabi Muhammad SAW:Pemimpin Agama dan Kepala
Pemerintahan.” Jurnal Rihlah 6, no. 2,(2018) : 178–192.
Tsaqofah & Tarikh Vol. 8 No. 1 Bulan Juni Tahun 2023 106 Naif. “Metholological Consolidation of International Islamic Calendar: Appreciating The Intellectual Exemplary of Umar Bin Khattab and Julius Caesar.” Jurnal Bimas Islam 10,no. 3, (2017) : 517–538.
Schimmel, Annemarie. And Muhammad Is His Messenger: The Veneration of the Prophet in Islamic Piety. Chapel Hill: The University of North Carolina Press, 1985.
Stetkevych, Suzanne Pinckney. The Mantle Odes: Arabic Praise Poems to the Prophet Muḥammad. Bloomington: Indiana University Press, 2010.
Watt, W. Montgomery. Muhammad: Prophet and Statesman. London: Oxford University Press, 1961.
DOI: http://dx.doi.org/10.29300/ttjksi.v8i1.3849
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Tsaqofah dan Tarikh: Jurnal Kebudayaan dan Sejarah Islam

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Index By: