NALAR HISTORIS PERPOLITIKAN KAUM HAWA MASA NABI MUHAMMAD SAW

Wahyu Iryana

Abstract


This paper tries to portray the role of women in the socio-political dimension in the era of the early arrival of Islam Islam is a tolerant religion that has given birth to a number of figures of brave women.. Just mention Khadijah Binti Khuwalid, Fatimah Az Zahra, Shafiyyah Binti Abdul Muthollib, Lubabah, Umul Fadhal Binti Harits, Asma Binti Amis (Wife Jafar), Fatimah Binti Khatab (Wife Said Bin Zaid), Sumayyah fighters women who sacrificed to make the nation proud and religion. For Islam, women are not only used as the secondline of life but rather, women can color the joints of life in a wider scope. So prominent is the role of women in the time of Prophet Muhammad SAW, that they were able to give up property for the glory of Islam they deserve to be called "de leidster van het verzet". Leaders of resistance like Summayah. The research method uses a descriptive approach by processing data into a writing with historical flow. The results of the study have been found that since Islam came Women have contributed to everything, starting from the economy as entrepreneurs, politicians, war fighters, housewives, and propagators of religious preaching.

 

Tulisan ini mencoba memotret peran perempuan dalam dimensi sosial politik di era awal kedatangan Islam. Islam adalah agama toleran yang telah melahirkan sejumlah tokoh perempuan pemberani. Sebut saja Khadijah Binti Khuwalid, Fatimah Az Zahra , Shafiyyah Binti Abdul Muthollib, Lubabah, Umul Fadhal Binti Harits, Asma Binti Amis   (Istri Jafar), Fatimah Binti Khatab (Istri Said Bin Zaid), Sumayyah  pejuang wanita yang rela berkorban untuk mengharumkan nama Bangsa dan Agama. Bagi Islam Perempuan sesungguhnya bukan hanya dijadikan secondline kehidupan saja melainkan dari itu, Perempuan bisa mewarnai sendi-sendi kehidupan dalam cakupan yang lebih luas. Begitu menonjolnya peranan perempuan di masa Nabi Muhammad SAW., hingga mampu merelakan harta benda untuk kejayaan Islam mereka layak dsebut“de leidster van het verzet”. Pemimpin perlawanan seperti halnya Summayah. Metode penelitian menggunkan pendekatan deskriptif dengan mengolah data menjadi sebuah tulisan dengan alur historis. Hasil dari penelitian diperoleh bahwa sejak Islam datang Perempuan sudah memberikan kontribusinya di segala hal, dari mulai ekonomi sebagai pengusaha, politikus, pejuang perang, ibu rumah tangga, dan penyebar dakwah agama.


Keywords


Life, Women, Islam.

Full Text:

PDF

References


Abu Syuqqoh, Abdul Halim.

Kebebasan Wanita , jilid 11, Jakarta, Gema Insani Press

Ahmad, Jamil

, Seratus Muslim Terkemuka, ,Jakarta, Pustaka Pirdaus

A, Jawad, Haifa

, Otentisitas Hak–Hak Perempuan, (Perspektip Islam Atas Kesetaraan Gender), penj, Ani Hidayatun dkk, Yogyakarta, Fajar Pustaka Baru

Al-Qur’an dan Terjemahannya

Juz 1 – 30 edisi baru. Surabaya : UD. Mekar

Al- Husaini, al – Hamid H.M.H

, Baitun Nubuwwah, Rumah Tangga Nabi Muhammad SAW, Bandung Pustaka Hidayah

Al Hawani Aba Firdaus

Wanita – Wanita Pendamping Rasulullah Yogyakarta : Al Mahali Press.

Abdul Ghafur, Waryono dan Muhammad Isnanto

Gender Dan Islam. Yogyakarta : PSW IAIN Sunan Kalijaga.

Abdurrahman, Dudung

Metode Penelitian Sejarah. Jakarta : Logos.

Al-Ghazali, Abdul Hamid

Meretas Jalan Kebangkitan Islam. Solo : Intermedia, cet. II.

Al-Adnani, Abu Fatiya,

agenda an-Nisa, Bumi Allah : Qisti Saufa Abadi.

Asy Syarqowi, Abdurrahman

Muhammad Sang Pembebas, terj. Ilyas Siraj, Yogyakarta : Pustaka Pelajar.

Burke, Peter

Sejarah dan Teori Sosial, Jakarta : Yayasan Obor.

Chalil, Moenawar

, Nilai Wanita, Solo, Ramad Hani

Fakih, Mansur dkk

Membincang Feminisme ; Diskursus Gender Perspektif Islam. Surabaya : Risalah Gusti.

Hibbah Rauf Izzat

Wanita dan Politik dalam Pandangan Islam, terj. Burhanuddin Fanani. Bandung : Remaja Rosda Karya

Kartodirjdo, Sartono

Pemikiran Perkembangan Historiografi Indonesia Suatu Alternatif . Jakarta : PT Gramedia

Lapidus, M, Ira

, Sejarah Sosial Umat Islam, jilid, II, Jakarta, PT Raja Grafindo

Muhamad, Ziyadah Asma

, Peran Politik Wanita Dalam sejarah Islam, terj, Katur Suhardi, Jakarta: Gramedia kerjasama dengan PPIM IAIN Jakarta.

Muhibbin

Hadits – Hadits Politik. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.

Munhanif, Ali

Perempuan dalam Literatur Islam Klasik. Jakarta : Gramedia kerjasama dengan PPIM IAIN Jakarta.

Nasif, Fatima Umar

Menggugat Sejarah Perempuan, terj. Burhan Wira Subrata dan Kundan D. Nuryaqien. Jakarta : CV Cendekia Sentra Muslim.

Shafiyyah, Amatullah dan Haryati, Soeripno,

Kiprah Politik Muslimah : Konsep dan Implementasinya. Jakarta : Gema Insani Press

Soekanto, Soerjono

Sosiologi Suatu Pengantar. Jakarta : CV Rajawali.

Surbakti, Ramlan

Memahami Ilmu Politik. Jakarta : Grasindo.

Tarbawi

, Wanita Ilham dari Surga, Jakarta, PT Media Amal Tarbawi, edisi56, th 4-3 April

Takariawan, Cahyadi

Fikih Politik Kaum Perempuan, Yogyakarta : Tiga Lentera Utama.

Quraish. M. Shihab.

, Lentera Hati, Bandung : Mizan




DOI: http://dx.doi.org/10.29300/ttjksi.v4i1.2222

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Tsaqofah dan Tarikh: Jurnal Kebudayaan dan Sejarah Islam

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Index By: