Analisis Jumlah Pembiayaan dan Jangka Waktu Terhadap Kelancaran Pengembalian Pembiayaan Murabahah Pada Koperasi LKMS-MM Sejahtera di Kota Bengkulu
Abstract
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah jumlah pembiayaan dan jangka waktu berpengaruh terhadap kelancaran pengembalian pembiayaan murabahah pada Koperasi LKMS-MM Sejahtera Kota Bengkulu. Adapun jenis penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian lapangan dengan pendekatan kuantitatif. Populasi pada penelitian ini berjumlah 47 data yang diperoleh dari data administrasi milik Koperasi LKMS-MM Sejahtera Kota Bengkulu. Data dikumpulkan melalui teknik wawancara dan dokumentasi. Kemudian data tersebut dianalisis dengan menggunakan ANOVA One Way. Hasil penelitian menunjukan bahwa: 1) Variabel jumlah pembiayaan berpengaruh terhadap kelancaran pengembalian. Hasil uji ANOVA dalam penelitian ini menunjukkan nilai sig sebesar 0,046 lebih kecil dari pada 0,05 (0,046 < 0,05). 2) Variabel jangka waktu tidak berpengaruh terhadap kelancaran pengembalian. Hasil uji ANOVA dalam penelitian ini menunjukkan nilai sig sebesar 0,533 lebih besar dari pada 0,05 (0,533 > 0,05).
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Asnaini. Pedoman Penulisan Skripsi. Bengkulu : FEBI IAIN Bengkulu. 2019.
Buchori, Nur S, Prayogo P. Harto, Hendro Wibowo, Manajemen Koperasi
Syariah. Depok: PT Raja Grafindo Persada. 2019.
Bungin , Burhan. Metodologi Peneltian Kuantitatif. Jakarta : Kencana. 2005. Damayanti, Erna. “Aplikasi Murabahah Pada Lembaga Keuangan Syariah”. 2017.
Dokumen Koperasi LKM-S MM Sejahtera
Kota Bengkulu tahun 2021.
Ghozali, Mohammad., Luluk Wahyu Roficoh. “Kepatuhan Syariah Akad Murabahah Dalam Konsep Pembiayaan Pada Perbankan Syariah di Indonesia”. Human Falah. (Januari-Juni 2009)
Goenawan, Soedarsah Hery., Desty Natalia, “Analisis Ttingkat Kesehatan Koperasi Pada Simpan Pinjam di Kabupaten Tulang Bawang Barat”. Jurnal Akuntansi dan Keuangan. (September, 2016).
Gunawan, Ce. Mahir Menguasai SPSS New Edition Panduan Praktis Mengolah Data Penelitian. Sleman : CV Budi Utama. 2020.
Hasanah, Hasyim, “Teknik-Teknik Observasi”. Jurnal at-Taqaddum (Juli, 2016).
Herlina, Vivi. Panduan Praktis Mengolah Data Kuesioner Menggunakan SPSS. Jakarta : PT Elek Media Komputindo. 2019. http://kopsyahmtb.com/perbedaan- koperasi-syariah-konvensional/ (11 November 2020).
Ibrahim, Azharsyah, Arinal Rahmati. “Analisis Solutif Penyelesaian Pembiayaan Bermasalah di Bank Syariah: Kajian Pada Produk Murabahah di Bank Muamalat Indonesia Banda Aceh”. 2017.
Ilyas, Rahmad. “Konsep Pembiayaan Dalam Perbankan Syari’ah”. Jurnal Penelitian. (Februari, 2015).
Ismail, Perbankan Syariah, Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Ismail, Perbankan Syariah, Jakarta:
Kencana Prenada Media Group. 2011. Janie , Dyah Nirmala Arum. Statistik Deskriptif &
Regresi Linier Berganda Dengan SPSS. Semarang : University Press. 2012.
Jenita. “Peran Lembaga Keuangan Mikro Syariah Dalam Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Kecil Menengah”. Jurnal Lembaga Keuangan dan Perbankan (Juli-
Desember, 2017).
Koperasi LKMS-MM Sejahtera kota Bengkulu. Kinasih, Isti’ana. “Pengaruh Jumlah Pembiayaan, Jangka Waktu Pengembalian, dan Nilai Jaminan Terhadap Kelancaran Pengembalian Pembiayaan di Koperasi Simpan Pinjam dan Pembiayaan Syariah(KSPPS) BMT Usaha Artha Sejahtera Pamotan”. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Program Studi Ekonomi Syariah Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya. 2018.
Marlina, Ropi., Yola Yunisa Pratami. “Koperasi Syariah Sebagai Solusi Penerapan Akad Syirkah Yang Sah”. Jurnal Ekonomi dan Keuangan Syariah. 2017.
Munawaroh , Maftukhatul. “Analisis Pengaruh Jumlah dan Jangka Waktu Pembiayaan Syariah Terhadap Pendapatan Usaha Mikro dan Kecil di Kecamatan Pringapus Tahun
- Tahun 2014 (Studi Kasus : Nasabah BMT Bina Insani Pringapus)”. Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Salatiga. 2015.
Mustafa, Pinton Setya. Metodologi Penelitian Kuantitatif dan Kualiatatif, Malang: Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Malang. 2020.
Murwani, Danardana. Statistika Untuk Bisnis dan Manajemen One Way Anova, Surabaya : Universitas Ciputra. 2016.
Purnomo, Rochmat Aldy. Analisis Statistik Ekonomi dan Bisnis Dengan SPSS. Ponorogo : CV. Wade Griup. 2017.
Rosaliza, Mita. “Wawancara, Sebuah Interaksi Komunikasi Dalam Penelitian Kualitatif”. Jurnal Ilmu Budaya. (Februari, 2015)
Rusydiana, Aam S., Irman Firmansyah, “Strategi Pengembangan Lembaga Keuangan Mikro Syariah Di Indonesia: Pendekatan Matriks Ifas Efas”. Jurnal Ekonomi Islam. (November, 2018) 168
Sesoca, Firdauzzy Cahya. “Pengaruh Margin, Anggunan, dan Jangka
Waktu Terhadap Pembiayaan Bermasalah (Studi Kasus BPRS Mitra Harmoni Malang Tahun 2013- 2016)”.
Fakultas Ekonomi Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang. 2018. Subandi. “Deskripsi Kualitatif Sebagai Satu Metode Dalam Penelitian Pertunjukan”. Harmonia (Desember, 2011)
Syafe’i, Abdulah. “Koperasi Syariah: Tinjauan Terhadap Kedudukan dan Peranannya Dalam Pemberdayaan Ekonomi Kerakyatan”. Media Syariah 2012. Tanri F, Sifrid S, Pengemanan,
Dhullo Affandi, “Analisis Prosedur Pembiayaan Kredit Dengan Menggunakan Prinsip-Prinsip Good Corporate Governance Pada PT. Bank Sulutgo” Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi. 2017.
Undang-Undang Dasar 1945 Pasal 33.
Undang-Undang No 1 Tahun 2013 Tentang Lembaga Keuangan Mikro (LKM).
Undang-Undang Republik Indonesia No. 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian.
Widjajaatmadja, Dhody Ananta Rivandi., Cucu Solihah. Akad Pembiayaan Murabahah di Bank Syariah Dalam Bentuk Akta Otentik. Malang: Inteligensia Media, 2019.
Widjajaatmadja, Dhody Ananta Rivandi., Cucu Solihah. Akad Pembiayaan Murabahah di
Bank Syariah Dalam Bentuk Akta Otentik. Malang: Inteligensia Media, 2019.
Yusuf, Muhammad. “Faktor-Faktor Dalam Menentukan Kualitas Pembiayaan KPRS Mikro Syariah Bersubsidi Pada BPRS”. Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Perbankan
(Agustus, 2015).
DOI: http://dx.doi.org/10.29300/nuansa.v14i2.3598
Refbacks
- There are currently no refbacks.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.







_______________________________________________
UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu
Jl. Raden Fatah, Pagar Dewa Kota Bengkulu 38211
Bengkulu, Sumatra Indonesia
Tel / fax : (0736) 51276 / 0736) 51171, 51172
Email : nuansa@mail.uinfasbengkulu.ac.id
https:/ejournal.uinfasbengkulu.ac.id/index.php/nuansa/
NUANSA © 2025 by UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu is licensed under Creative Commons Attribution 4.0 International