ANALISIS PENERAPAN SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL (SPI) PADA UNIT ESELON I PUSAT KEMENAG

Desmi Avicena Medina

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengendalian internal yang ada di unit eselon 1 pusat Kementerian Agama dan evaluasiatas pelaksanaannya. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif yang meneliti kondisidan realitas pelaksanaan SPI di Kementerian Agama Pusat. Sumber data penelitian berasal dari sumber sekunder yang berasal dari data-data dokumen bukti penerapan SPI. Sedangkan sumber primer  hasilwawancara dengan pihak terkait. Dari hasil penelitian ddapat bahwa penerapan sistem pengendalian internal tujan utamanya adalah agar pengelolaan keuangan negara menjadi efektif, efisien, transparan dan akuntabel. Sehingga agar pengelolaan keuangan sesuai dengan tujuan sistem pengendalian internal maka perlunya organisasi membangun penilaian risiko. Harapan dari penilaian risiko adalah agar organisasi mempunyai peta dari risiko-risiko yang ditimbulkan dan dampaknya pada pencapaian tujuan dari organisasi. Hasil dari penelitian lainnya yang didapatkan bahwa setiap level dari sistem pengendalian yang dimulai dari lingkungan pengendalian, penilaian risiko, kegiatan pengendalian, informasi dan komunikasi dan pemantauan dan pengendalian. Regulasi dari setiap tahapan pengendalian internal telah dibuat, sosialisasinya telah di berikan serta pelaksanaannya telah dijalankan.


Keywords


Sistem Pengendalian Internal (SPI), Unit Eselon I Pusat Kemenag

Full Text:

PDF

References


AIRMIC, ALARM and IRM (Association of Insurance and Risk Managers, Association of Local Authority Risk Managers, Institute of Risk Management). (2002). A Risk Management Standard,

AIRMIC, ALARM, IRM, London, pp. 1- 14.

Braig, S., Gebre, B., & Sellgren, A. (2011). Strengthening risk management in the US public sector. McKinsey & Company

Deloach, J.W. (2000) Enterprise-Wide Risk Management: Strategies for Linking Risk and Opportunity. Financial Times/Prentice Hall, London.

Fone, Martin and. Young, Peter C (2000). Public Sector Risk Management. Biddles.

Hopkin, P. (2012) Fundamentals of Risk Management: Understanding, Evaluating and Implementing Effective Risk Management. Kogan Page Publishers, London.




DOI: http://dx.doi.org/10.29300/nuansa.v14i1.3580

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Indexing by :

_______________________________________________

UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu

Jl. Raden Fatah, Pagar Dewa Kota Bengkulu 38211
Bengkulu, Sumatra Indonesia

Tel / fax : (0736) 51276 / 0736) 51171, 51172

Email : nuansa@mail.uinfasbengkulu.ac.id

https:/ejournal.uinfasbengkulu.ac.id/index.php/nuansa/

NUANSA © 2025 by UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu is licensed under Creative Commons Attribution 4.0 International 

free web stats Nuansa's Visitors