Fenomena Fear of Missing Out (Fomo) di Media Sosial Perspektif Hadis
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengisi kesenjangan pengetahuan yang ada dalam literatur ilmiah dengan menjembatani kajian psikologis tentang FOMO dengan perspektif agama, khususnya dalam hal perspektif hadis dalam Islam. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif fenomenologi. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui pencarian literatur hadist-hadist relevan. Teknik analisis yang digunakan melibatkan pengelompokkan hadist-hadist berdasarkan tema-tema tertentu yang berkaitan dengan konsep-konsep yang terkait dengan FOMO. Hasil penelitian menunjukkan bahwa fenomena Fear of Missing Out (FOMO) memiliki dampak yang signifikan pada kehidupan sehari-hari, memengaruhi emosi, perilaku, dan kesejahteraan individu secara keseluruhan. Dengan menggabungkan perspektif hadis dalam Islam, penelitian ini memberikan wawasan yang mendalam tentang cara mengatasi FOMO melalui nilai-nilai spiritual seperti bersyukur, control diri serta menjaga keseimbangan antara dunia dan ibadah. Penelitian ini juga menekankan pentingnya praktik sehat dalam penggunaan media sosial untuk mengelola konsumsi secara bijaksana, menghindari perbandingan sosial yang merugikan, dan membatasi waktu yang dihabiskan di media sosial. Selain itu, penerimaan diri dan pengembangan rasa percaya diri yang kuat diidentifikasi sebagai kunci untuk mengurangi dampak negatif FOMO.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Aisafitri, L, and K Yusrifah, ‘Sindrom Fear of Missing out Sebagai Gaya Hidup Milenial Di Kota Depok’, Jurnal Riset Mahasiswa Dakwah …, 2020
Aisafitri, L, and K Yusriyah, ‘Kecanduan Media Sosial (Fomo) Pada Generasi Milenial’, Jurnal Audience: Jurnal Ilmu …, 2021
Akbar, R S, A Aulya, A A Psari, and L Sofia, ‘Ketakutan Akan Kehilangan Momen (FoMO) Pada Remaja Kota Samarinda’, Psikostudia J. Psikol, 2019
———, ‘Ketakutan Akan Kehilangan Momen (FoMO) Pada Remaja Kota Samarinda’, Psikostudia J. Psikol, 2019
Al-Jakarti, Iyas, Hakikat Islam: Cara Mudah Memahami Diri Sendiri, Tuhan Dan Kehidupan (Padri Baru, 2014), i
Alfansyur, Andarusni, and Mariyani Mariyani, ‘Seni Mengelola Data: Penerapan Triangulasi Teknik, Sumber Dan Waktu Pada Penelitian Pendidikan Sosial’, Historis: Jurnal Kajian, Penelitian Dan Pengembangan Pendidikan Sejarah, 5.2 (2020), 146–50
Angesti, R, and I D I Oriza, ‘Peran Fear of Missing Out (FoMO) Sebagai Mediator Antara Kepribadian Dan Penggunaan Internet Bermasalah’, … Muara Ilmu Sosial, Humaniora, Dan Seni, 2018
Anum, Aisah, and others, ‘Hubungan Antara Fear of Missing Out (FoMO) Dengan Kesejahteraan Psikologis Pada Mahasiswa Pengguna Media Sosial Di UIN Ar-Raniry Banda Aceh’ (UIN Ar-Raniry Banda Aceh, 2023)
Aripradono, Heru Wijayanto, ‘Penerapan Komunikasi Digital Storytelling Pada Media Sosial Instagram’, Teknika, 9.2 (2020), 121–28
Astuti, C N, and R Y E Kusumiati, ‘Hubungan Kepribadian Neurotisme Dengan Fear of Missing out Pada Remaja Pengguna Aktif Media Sosial’, Jurnal Ilmiah Bimbingan …, 2021
Azizah, Emma, and Fahyuni Baharuddin, ‘Hubungan Antara Fear of Missing out (Fomo) Dengan Kecanduan Media Sosial Instagram Pada Remaja’, Humanistik’45, 9.1 (2021), 15–25
Carolina, M, and G Mahestu, ‘Prilaku Komunikasi Remaja Dengan Kecenderungan FoMo’, Jurnal Riset Komunikasi, 2020
Christina, R, M S Yuniardi, and ..., ‘Hubungan Tingkat Neurotisme Dengan Fear of Missing out (FoMO) Pada Remaja Pengguna Aktif Media Sosial’, Indigenous: Jurnal Ilmiah …, 2019
Christy, C C, ‘FoMo Di Media Sosial Dan E-WoM: Pertimbangan Berbelanja Daring Pada Marketplace’, Jurnal Studi Komunikasi, 2022
cihat Nawawi, Sarihat, ‘Rahasia Ketenangan Jiwa Dalam Al-Qur’an: Kajian Tafsir Tematik’, MAGHZA: Jurnal Ilmu Al-Qur’an Dan Tafsir, 6.1 (2021), 30–46
Fabriar, Silvia Riskha, ‘AGAMA, MODERNITAS DAN MENTALITAS: Implikasi Konsep Qana’ah Hamka Terhadap Kesehatan Mental’, MUHARRIK: Jurnal Dakwah Dan Sosial, 3.02 (2020), 227–43
Fahmi, Riki Muhammad, ‘Menuju Ma’rifat Dan Hakikat Melalui Jihad Dalam Menuntut Ilmu: Studi Syarah Hadis’, Jurnal Riset Agama, 1.2 (2021), 259–71
Fitriyadi, M Y, M R Rahman, and ..., ‘Pengaruh Dunia IT Terhadap Perilaku Remaja Generasi Z’, … Agama, Sosial, Dan …, 2023
FUJIATI, N, and JTDAN PSIKOTERAPI, ‘PENGARUH ZUHUD TERHADAP FEAR OF MISSING OUT (FOMO) PADA’, Eprints.Walisongo.Ac.Id
Gabriela, Noviani, ‘Perancangan Persuasi Sosial Fear Of Missing Out (Fomo) Melalui Video Iklan’ (Universitas Komputer Indonesia, 2022)
Idris, Haidar, Ahmad Ihwanul Muttaqin, and Akhmad Afnan Fajarudin, ‘Fenomena Fomo; Pandangan Al-Qur’an Tentang Pendidikan Mental Dan Keseimbangan Kehidupan Generasi Millenial’, Tarbiyatuna: Jurnal Pendidikan Islam, 16.2 (2023), 145–57
Ismi, Adira, Siti Nurbayani, and Rika Sartika, ‘Detox Sosial Media Sebagai Upaya Mengatasi Social Media Addiction Dan FoMO (Fear of Missing Out)’, Jurnal Sosialisasi, 9.3 (2022)
Jabeen, F, A Tandon, J Sithipolvanichgul, and ..., ‘Social Media-Induced Fear of Missing out (FoMO) and Social Media Fatigue: The Role of Narcissism, Comparison and Disclosure’, Journal of Business …, 2023
Karuni, N P P, N P E Cahyani, and ..., ‘UPAYA PELESTARIAN BUDAYA ASLI INDONESIA MELALUI FENOMENA FOMO GENERASI Z DI MEDIA SOSIAL TIKTOKMENUJU INDONESIA EMAS’, … Pekan Ilmiah Pelajar …, 2023
Kurniawan, R, and R H Utami, ‘Validation of Online Fear of Missing out (ON-FoMO) Scale in Indonesian Version’, Jurnal Neo Konseling, 2022
Maza, Safira, and Rizqi Amalia Aprianty, ‘Hubungan Kontrol Diri Dengan Fear of Missing Out (FOMO) Pada Remaja Pengguna Media Sosial’, Jurnal Mahasiswa BK An-Nur: Berbeda, Bermakna, Mulia, 8.3 (2022)
PUTRI, L S, D H Purnama, and A Idi, ‘Gaya Hidup Mahasiswa Pengguna Media Sosial Di Kota Palembang (Studi Pada Mahasiswa Fomo Di Universitas Sriwijaya Dan Universitas Muhammadiyah …’, Jurnal Masyarakat Dan Budaya, 2019
Rafiqah, Lailan, Sudirman M Johan, and Jumni Nelli, ‘Konsep Ibnu Qayyim Al-Jauziyah Tentang Perlindungan Hak Anak Dalam Keluarga’, Jurnal Al Himayah, 4.1 (2020), 14–35
Sachiyati, Mainidar, ‘Fenomena Kecanduan Media Sosial (FOMO) Pada Remaja Kota Banda Aceh’, Jurnal Ilmiah Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial & Ilmu Politik, 8.4 (2023)
Salam, Abdul, and others, ‘Pengembangan Paradigma Integratif-Interkonektif Dalam Menyeimbangkan Kehidupan Dan Ibadah’, Jurnal Kolaboratif Sains, 7.5 (2024), 1717–27
Santika, M G, Hubungan Antara FoMO (Fear of Missing Out) Dengan Kecanduan Internet (Internet Addiction) Pada Remaja Di SMAN 4 Bandung (repository.upi.edu, 2015)
Sari, S Ayu Nurlaila, FEAR OF MISSING OUT (FOMO) DALAM AL-QUR’AN (KAJIAN TAFSIR TEMATIK) (eprints.uinsaizu.ac.id, 2022)
Savitri, Elyna Norma Amalia, and Titin Suprihatin, ‘Peran Kontrol Diri Dan Fear of Missing Out (FoMO) Terhadap Kecenderungan Adiksi Media Sosial Pada Generasi Z Yang Berstatus Mahasiswa’, Psisula: Prosiding Berkala Psikologi, 3 (2021), 336–46
Savitri, J A, ‘Fear of Missing out Dan Kesejahteraan Psikologis Individu Pengguna Media Sosial Di Usia Emerging Adulthood’, Acta Psychologia, 2019
Sianturi, Margaretha Natalia Crist Shella, ‘Hubungan Antara Dimensi Attachment Dengan Fear of Missing out (Fomo) Pada Remaja Pengguna Aktif Media Sosial’ (Universities Pelita Harapan, 2022)
Simanjuntak, Ledy Herna Maria, ‘Hubungan Kontrol Diri Dengan Fear of Missing Out (Fomo) Pada Ibu Rumah Tangga Pengguna Media Sosial Facebook Di Kelurahan Belawan Bahagia’, 2024
Sitasari, N W, M S Hura, and ..., ‘Pengaruh Fear of Missing out Terhadap Perilaku Phubbing Pada Remaja’, … Media Ilmiah Psikologi, 2021
Syahidah, N A, D P W Ndari, D Pratiwi, H S Setiawati, and ..., ‘Fenomena FOMO Yang Bisa Berujung Hustle Culture Di Kalangan Mahasiswa UNNES’, Jurnal Mediasi, 2024
Yuliyatun, Yuliyatun, Sugiyo Sugiyo, Anwar Sutoyo, and Sunawan Sunawan, ‘Peranan Bimbingan Dan Konseling Islam Dalam Mewujudkan Sumber Daya Manusia Unggul Di Era Digital’, in Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana, 2022, v, 1201–6
Zaluchu, Sonny Eli, ‘Metode Penelitian Di Dalam Manuskrip Jurnal Ilmiah Keagamaan’, Jurnal Teologi Berita Hidup, 3.2 (2021), 249–66
Zanah, Firda Nur, and Wahyu Rahardjo, ‘Peran Kesepian Dan Fear of Missing out Terhadap Kecanduan Media Sosial: Analisis Regresi Pada Mahasiswa’, Persona: Jurnal Psikologi Indonesia, 9.2 (2020), 286–301
Zuhri, Ahmad Saefudin, Syamsul Hidayat, and M Abdul Kholiq Hasan, ‘Pendidikan Transformasi Kesalehan Individu Menuju Kesalehan Sosial Di Era-Globalisai’ (Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014)
DOI: http://dx.doi.org/10.29300/jpkth.v13i1.3837
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 El-Afkar: Jurnal Pemikiran Keislaman dan Tafsir Hadis
Indexing by :

_________________________________________________
El-Afkar: Jurnal Pemikiran Keislaman dan Tafsir Hadis
Institut Agama Islam Negeri Bengkulu
Raden Fatah Street, District of Pagar Dewa, Bengkulu City, 38211
Bengkulu, Sumatra, Indonesia