Manajemen Alokasi Pembiayaan Pendidikan di Lembaga Pendidikan Islam
Abstract
ABSTRACT
This study aims to describe the management of education financing allocation in Islamic educational institutions. The research method used is a literature study using descriptive analysis. The results showed that the allocation of education financing in Islamic educational institutions is generally aimed at a) educational activities in schools, b) educational activities outside schools, and c) educational supporting activities. The education budget that has been disbursed by the government by 20% needs to be allocated to strategic programs that can improve the quality of education. The budget should not include educators' salaries so that their use will be even wider and the most important thing is that extra supervision of the education budget is needed so that no one wants to try to misuse the budget.
Keywords: Management, Allocation, Financing, Education.
ABSTRAK
Studi ini bertujuan untuk mendeskripsikan manajemen alokasi pembiayaan pendidikan di lembaga pendidikan Islam. Metode penelitian yang digunakan adalah studi kepustakaan dengan menggunakan analisis deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa alokasi pembiayaan pendidikan di lembaga pendidikan Islam secara umum ditujukan kepada a) kegiatan pendidikan di sekolah, b) kegiatan pendidikan di luar sekolah, dan c) kegiatan penunjang pendidikan. Anggaran pendidikan yang telah dikucurkan oleh pemerintah sebesar 20% perlu dialokasikan kepada program-program strategis yang dapat meningkatkan kualitas pendidikan. Anggaran tersebut mestinya tidak termasuk gaji pendidik sehingga pemanfaatannya akan lebih luas lagi dan yang terpenting adalah perlu pengawasan anggaran pendidikan yang lebih ekstra sehingga tidak ada oknum yang ingin coba-coba menyalahgunakan anggaran tersebut.
Kata kunci: Manajemen, Alokasi, Pembiayaan, Pendidikan
Full Text:
PDFReferences
DAFTAR PUSTAKA
Akdon, Kurniady, K. D, Dermawan, D. (2015). Manajemen Pembiayaan Pendidikan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Arifah, U. (2018). Kebijakan Publik Dalam Anggaran Pendidikan. Cakrawala Jurnal Manajemen Pendidikan Islam dan studi sosial, 2(1), 17-37.
Arwildayanto, Lamatenggo, N, Sumar, W. T. (2017). Manajemen Keuangan dan Pembiayaan Pendidikan: Program Pendidikan Untuk Rakyat (PRODIRA) Akselerasi Pemerataan dan Peningkatan Jenjang Layanan Pendidikan di Provinsi Gorontalo. Bandung: Widya Padjajaran.
Fattah, N. (2002). Ekonomi dan Pembiayaan Pendidikan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
https://edukasi.kompas.com/read/2018/10/30/0800 0011/5-negara-dengan-alokasi-anggaran- pendidikan-terbesar?page=all
https://kemenag.go.id/read/2021-kemenag-kelola- anggaran-rp66t-untuk-apa-saja-dlbek
https://nasional.kompas.com/read/2021/01/22/160 04441/kemendikbud-kelola-rp-815-triliun- dari-total-anggaran-pendidikan-rp-550
https://www.jawapos.com/nasional/pendidikan/05/ 01/2021/anggaran-pendidikan-rp-550-t-di- 2021-dak-terbesar-untuk-apa-saja/
Ladd, H. F, Goertz, M. E. (2015). Handbook of Research in Education Finance and Policy, Second Edition. London: Routledge, 2015.
Lengkong, S. M. K., Rotinsulu, D. C., & Walewangko, E. N. (2019). Pengaruh alokasi anggaran pendidikan dan kesehatan terhadap indeks pembangunan manusia dan dampaknya terhadap pertumbuhan ekonomi Kota Bitung. Jurnal Pembangunan Ekonomi Dan Keuangan Daerah, 18(5).
Rencana Strategis Kementerian Agama Tahun 2020-2024.
Matin. (2014). Manajemen Pembiayaan Pendidikan: Konsep dan Aplikasinya. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Mukhtar, Suprapto, W. (2003). Manajemen Berbasis Sekolah. Jakarta: CV. Fijamas.
Rahman, F. (2011). Politik Anggaran Pendidikan yang Minus Keberpihakan. Jurnal studi pemerintahan, 2(1), 152-166.
Rusdiana, A, Wardija. (2013). Manajemen Keuangan Sekolah: Konsep, Prinsip dan Aplikasinya di Sekolah/Madrasah. Bandung: Arsad Press.
Ruwaida, D., & Abdullah, S. (2015). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Realisasi Anggaran Belanja Pendidikan di Provinsi Aceh. Jurnal Administrasi Akuntansi: Program Pascasarjana Unsyiah, 4(4), 101-115.
Sakti, A., & Hidayat, A. (2019). Manajemen sumber dana dan alokasi pembiayaan pada pesantren mahasiswa. Jurnal Perspektif, 3(2), 120-133.
Siahaan, A. (2018). Kepemimpinan Pendidikan. Medan: CV. Widya Puspita.
Syafaruddin et al., (2016). Administrasi Pendidikan. Medan: Perdana Publishing.
Tilaar, H. A. R. (1995). Analisis Kebijakan Pendidikan: Suatu Pengantar. Bandung: Remaja Rosdakarya.
DOI: http://dx.doi.org/10.29300/nz.v9i1.3981
Refbacks
- There are currently no refbacks.
An-Nizom: Jurnal Penelitian Manajemen Pendidikan Islam
annizom@mail.uinfasbengkulu.ac.id
Universitas Islam Negeri Fatmawati Sukarno Bengkulu
Jl. Raden Fatah Kec. Selebar Kel. Pagar Dewa Kota Bengkulu
Indexing by :
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.