Pelestarian Arsip Kearsitekturan di Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah Yogyakarta

Annisa Fajriyah, Mayoma Cahya Ulinnuha

Abstract


Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah DIY memiliki sejumlah arsip kearsitekturan yang belum sempat mendapat perawatan dengan baik saat ini. Beberapa dibiarkan tergeletak di lantai, ada juga yang ditumpuk dalam kondisi terlipat dan lembab. Kondisi ini juga ditambah dengan jenis kertas pada arsip yang mudah rusak karena lembarannya cukup tipis dibandingkan dengan jenis kertas biasanya. Hingga pada akhirnya beberapa diantara arsip tersebut, khususnya yang berjenis arsip kearsitekturan mengalami kerusakan fisik. Menurut regulasi preservasi arsip yang dikeluarkan oleh Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI), salah satu metode preservasi yang dapat diterapkan adalah metode enkapsulasi, dimana metode ini dapat melindungi arsip kearsitekturan yang memang hampir seluruhnya berbentuk lembaran. Enkapsulasi memang tepat diterapkan untuk melindungi arsip yang berbentuk lembaran, bukan bentuk kertas terjilid. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan menggabungkan hasil wawancara dengan beberapa pegawai di bagian arsip statis serta petugas pelestarian arsip di Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah DIY, observasi, dan juga dokumentasi pada kondisi setiap arsip kearsitekturan yang ada di lapangan. Penelitian ini memberikan gambaran tentang proses preservasi khususnya menggunakan enkapsulasi yang diterapkan pada jenis arsip kearsitekturan berupa site plan (peta rencana pembangunan). Terlindunginya arsip kearsitekturan akan membuat arsiparsip tersebut dapat digunakan kembali sebagai sumber informasi. Oleh karenanya arsip tersebut juga perlu diidentifikasi, dicatat, dan disimpan sesuai dengan tempatnya sehingga membantu dalam proses temu kembali informasi ketika dibutuhkan nanti.

Keywords


Preservasi Arsip, Enkapsulasi, Arsip Kearsitekturan

Full Text:

PDF

References


Ariani, N. A., & Alamsyah, A. (2016). Analisis

Preservasi Arsip Statis di Kantor

Perpustakaan dan Arsip Kota Semarang.

Jurnal Ilmu Perpustakaan, 5(3), 121–130.

Bahar, H., & Mathar, T. (2015). Upaya

Pelestarian Naskah Kuno di Badan

Perpustakaan dan Arsip Daerah

Provinsi Sulawesi Selatan. Khizanah AlHikmah : Jurnal Ilmu Perpustakaan,

Informasi, Dan Kearsipan, 3(1), 89–100.

https://doi.org/10.24252/kah.v3i1a8

Faturrahman, M. (2018). Pentingnya Arsip

Sebagai Sumber Informasi. JIPI (Jurnal

Ilmu Perpustakaan Dan Informasi), 3(2),

–225.

http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/jip

i/article/view/ 3237/1917

Fajriyah, A., & Novian, R. M. (2023).

Management Information of Public

Institutions: Implementation of Information Management in Public

Institutions. Record and LibraryJournal,

(1), 127–138.

https://doi.org/10.20473/rlj.V9-

I1.2023.127-140

Fauziyah, L. G. (2019). Pengelolaan Arsip

Dinamis oleh Pegawai di Kantor Kepala

Desa Lumbung Kecamatan Lumbung

Kabupaten Ciamis. Jurnal Ilmiah Ilmu

Administrasi Negara, 6(2), 117–124.

Habiburrahman. (2016). Penggunaan

Perangkat Lunak Dalam Pengelolaan

Arsip Konvensional Dan Elektronik. JIPI

(Jurnal Ilmu Perpustakaan Dan Informasi),

(2), 226–240.

http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/jip

i/article/view/559

Harianto, W. (2013). Penerapan Arsip

Elektronik Di Badan Perpustakaan Dan

Kearsipan Provinsi Jawa Timur. Jurnal

Administrasi Perkantoran (JPAP), 1(1), 1–

https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/in

dex.php/jpap/article/view/3453

Ibrahim, H. (2015). Pelestarian Bahan Pustaka

dengan Enkapsulasi pada Perpustakaan

Nasional Republik Indonesia. Universitas

Islam Negeri Syarif Hidayatullah

Jakarta.

Inawati, H., & Irhandayaningsih, A. (2018).

Implementasi Peraturan Kepala Anri No

Tahun 2012 Dalam Pengelolaan Arsip

Kartografi Dan Kearsitekturan Di Dinas

Kearsipan Dan Perpustakaan Kabupaten

Temanggung. Jurnal Ilmu Perpustakaan,

(3), 181–190.

https://ejournal3.undip.ac.id/index.ph

p/jip/article/view/22931

Kuswantoro, A., & Anggraeni, I. (2022).

Pengelolaan Arsip Kartografi di Dinas

Kearsipan dan Perpustakaan Provinsi

Jawa Tengah. Evokasi: Jurnal Kajian

Administrasi Dan Sosial Terapan, 1(2).

Mardiyanto, V. (2017). Strategi Kegiatan

Preservasi Arsip Terdampak Bencana:

Lokasi Kasus di Arsip Nasional

Republik Indonesia. Jurnal

Pengembangan Kearsipan, 10(2).

https://journal.ugm.ac.id/khazanah/ar

ticle/view/30081

Nurani, S., & Christiani, L. (2019). Preservasi

Kuratif Arsip Statis Tekstual Pasca

Bencana Alam Letusan Gunung Merapi

Tahun 2010 Dalam Upaya Penyelamatan

Arsip Di Dinas Perpustakaan Dan Arsip

Kabupaten Sleman. Jurnal Ilmu

Perpustakaan, 6(4), 361–370.

https://ejournal3.undip.ac.id/index.ph

p/jip/article/view/23242

Nurzannah, S. (2017). Pelestarian Arsip Kertas

dengan Metode Enkapsulasi di Arsip

Nasional Republik Indonesia [Universitas

Islam Negeri Syarif Hidayatullah

Jakarta].

https://repository.uinjkt.ac.id/dspace/

handle/123456789/36798

Pradana, Y., & Krismayani, I. (2016).

Preservasi Arsip Dinamis Inaktif di

Kantor Dinas Pendidikan Kota

Semarang sebagai Upaya Pelestarian

Arsip. Jurnal Ilmu Perpustakaan, 5(4), 21–

Rosyid, S. F., & Rukiyah. (2019). Pengelolaan

Koleksi Local Content (Muatan Lokal)

Banten Corner Di Dinas Perpustakaan

Dan Kearsipan Provinsi Banten. Jurnal

Ilmu Perpustakaan, 7(1), 61–70.

https://ejournal3.undip.ac.id/index.ph

p/jip/article/view/22815

Walidin, W., & Tabrani, S. (2015). Metodologi

Penelitian Kualitatif & Grounded Theory

(1st ed.). Fakultas Tarbiyah dan

Keguruan UIN Ar-Raniry.

Widiastuti, W., & Krismayani, I. (2021).

Penyelamatan Nilai Guna Informasi

Melalui Preservasi Arsip Statis di Balai

Pelestarian Cagar Budaya D.I.

Yogyakarta. Anuva: Jurnal Kajian Budaya,

Perpustakaan, Dan Informasi, 5(1), 113–

https://doi.org/10.14710/anuva.5.1.113

-123

Wirawanty, F. (2018). Tata Kelola

Penyimpanan Arsip Dalam Upaya

Meningkatkan Efisiensi Penemuan

Kembali Arsip di Kantor Perpustakaan

Umum dan Arsip Kabupaten

Pamekasan. Jurnal Pendidikan

Administrasi Perkantoran, I, 1–16.




DOI: http://dx.doi.org/10.29300/mkt.v8i2.2653

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Indexed By :


free web stats Al Quds's Visitors